Perencanaan Konstruksi Dengan Teknologi BIM

ditulis oleh: Anninda Mughniy Rahayu Infrastruktur merupakan prasarana dasar untuk mendukung kegiatan ekonomi di suatu negara. Eksistensi infrastruktur menjadi penentu dalam tingkat efisiensi dan efektivitas kegiatan ekonomi. Inilah yang menjadi alasan mengapa pembangunan infrastruktur menjadi fondasi dari pembangunan ekonomi yang berkelanjutan. Dikutip dari laporan yang disusun oleh World Economic Forum (WEF) yang berjudul Global Competitiveness…

Sosialisasi Prosedur Dokumen Lingkungan Andalalin – Drainase Beserta Integrasi Kajian Amdal di Kota Surabaya

Pada Selasa, 8 Agustus lalu, Tekno Sains Academy sukses menggelar webinar mengenai sosialisasi prosedur dokumen lingkungan analisis dampak lalu lintas (andalalin) dan drainase, serta integrasi kajian amdal di Kota Surabaya. Seperti diketahui pertumbuhan aktivitas kegiatan dan/atau usaha berkembang pesat di Kota Surabaya. Dalam beberapa kasus pelaku usaha (pemrakarsa) mengalami kendala terhadap prosedur maupun tata cara…

Tekno Sains Academy Menggelar Pelatihan Industry Study Analysis Di BNI

Pada hari Kamis (23/01), unit bisnis PT ITS Tekno Sains di bidang pelatihan, Tekno Sains Academy, sukses menggelar pelatihan Industry Study Analysis dengan pembicara Setiyo Agustiono. Dalam pelatihan in-house yang bekerja sama dengan PT Bank Negara Indonesia, Tbk ini dilaksanakan di BNI KCU Graha Pangeran Surabaya, dan dimulai sekitar pukul 9 pagi. Pelatihan Industry Study…

Tekno Sains Academy Sukses Gelar Pelatihan Artificial Intelligence

Pada Jum’at (25/10) lalu, Tekno Sains Academy sukses menggelar pelatihan artificial intelligence (AI) yang bertajuk Fundamental Artificial Intelligence With Python. Pelatihan ini diselenggarakan selama tiga hari berturut-turut hingga hari Minggu di gedung Research Center. Trainer pada pelatihan ini sendiri adalah Code Direct. Code Direct adalah salah satu tim yang menjadi finalis sayembara startup hasil kolaborasi…

PT ITS Tekno Sains Berpartisipasi Dalam IndoSolar 2019

Sebuah forum dan pameran bertajuk energi terbarukan, khususnya tenaga surya, IndoSolar Expo & Forum akan digelar untuk yang kedua kalinya. Acara yang diselenggarakan pada 10-12 Juli 2019 di Grand City, Surabaya tersebut juga diiringi oleh event-event lain yang tidak kalah pentingnya, yaitu 4th Indonesia Building Mechanical & Electrical, Indonesia Smart Building Smart City Week 2019,…

Belajar Corporate Strategy Seperti di Harvard & MIT

Saat ini diperkirakan 90% perusahaan di Indonesia tidak mengetahui performansi EBITDA harian, atau keuntungan operasi harian dan keuntungan harian. Direksi Perusahaan harus menunggu sebulan untuk mengetahui untung ruginya dari laporan keuangan bulanan. EBITDA tidak dikendalikan oleh Direktur Keuangan melainkan oleh Direktur Operasi, Direktur Marketing. Oleh karena itu, kami Tekno Sains Academy mengadakan Training dengan topik…

Pelatihan-Pelatihan yang Akan Diselenggarakan oleh ITS Training Center

Dalam upaya untuk terus bersinergi memajukan industri di Indonesia, PT ITS Tekno Sains melalui anak usahanya, ITS Training Center secara rutin menggelar pelatihan-pelatihan untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia Indonesia agar tetap dapat bersaing dalam kancah domestik maupun internasional. Tiga pelatihan yang akan digelar dalam waktu dekat ini adalah: Workshop Manajemen Investasi Teknologi Informasi, pelatihan…

ITS Training Center Kembali Gelar Pelatihan Ahli Muda K3 & Konstruksi

Menyusul kesuksesan pelatihan yang sebelumnya digelar pada Desember tahun lalu, ITS Training Center kembali mengadakan Pelatihan Ahli Muda K3 & Konstruksi. Pelatihan ini diadakan lagi menyusul tingginya minat dari dunia industri konstruksi terhadap pengembangan kualitas sumber daya manusianya, khususnya di bidang K3. Pelatihan edisi kedua ini diselenggarakan pada tanggal 11-15 Februari 2019 di Hotel Harris…