Kunjungan BAUK PENS ke PT ITS
Pada Senin (29/04) pagi, PT. ITS menerima kunjungan dari Biro Administrasi Umum & Keuangan (BAUK) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS). Sebanyak tiga orang yang datang tersebut bermaksud untuk mengadakan penjajagan kerjasama penerapan ITS Food di PENS. Rombongan yang dipimpin oleh bu Endang disambut langsung oleh Direktur PT ITS, Ketut Gunarta. Dalam kunjungan ini dibahas masalah…
Details